
Renovasi Mushola Darurat Tahfidz Putri Parepare
“Siapa yang membangun masjid karena Allah, maka Allah akan membangun baginya semisal itu di surga.†(HR. Bukhari).
Sekitar 80 santri di Pondok Tahfidz Putri Hidayatullah Parepare, menggunakan musholla Al-Izzah bilik bambu sebagai tempat mereka belajar, menghafal Al-Quran, dan beribadah.